Gambar Berita

PROGRAM AMBULANS GRATIS

πŸ“… 2025-10-13 | ✍ admin
πŸ‘ 39    ❀ 0
Bagi Warga Kelurahan Karawang Kulon
Dalam rangka meningkatkan pelayanan sosial dan membantu masyarakat yang membutuhkan transportasi darurat kesehatan, Karang Taruna Kelurahan Karawang Kulon menginisiasi Program Ambulans Gratis untuk seluruh warga.
πŸ“Œ Layanan ini diberikan secara GRATIS tanpa dipungut biaya, sebagai bentuk kepedulian dan gotong royong bagi warga yang sedang membutuhkan.
πŸ“ž Hotline Ambulans
RW Ajat : 0895 2636 9393
RT Apip : 0857 8145 9394
🎯 Tujuan Program
Memberikan layanan transportasi darurat bagi warga yang sakit atau membutuhkan rujukan medis.
Mempermudah akses masyarakat terhadap fasilitas kesehatan.
Menumbuhkan semangat solidaritas dan kepedulian sosial antarwarga.
πŸ™ Terima kasih kepada Ketua Karang Taruna Kelurahan Karawang Kulon serta seluruh pihak yang mendukung, sehingga program ini dapat berjalan untuk kebaikan bersama.
β€œKarang Taruna Hadir untuk Masyarakat
Kembali